Kali ini saya ingin berbagi resep kue kering brownies coklat yang spesial. Kue kering brownies coklat memiliki rasa yang enak dengan tekstur yang lembut.
Kue Brownies Kukus Atau brownies panggang yang biasa tentu semua sudah familiar. Namun kue brownies kering mungkin ada sebagian orang yang belum tahu.
Kue bronis cokelat istimewa ini cocok dijadikan cemilan teman minum teh, saat santai bersama keluarga atau untuk sajian lebaran juga tak kalah dari aneka kue kering lainnya.
Berikut resep membuat kue kering brownies cokelat istimewa
Bahan – Bahan Membuat Kue Kering Brownies :
Cara Membuat Kue Kering Brownies :
Itulah Cara Membuat Kue Kering Brownies Istimewa yang enak, lezat, dan menggugah selera. Nah jika anda tertarik dan suka maka silahkan anda untuk mencoba membuatnya dirumah bersama keluarga maupun teman dekat anda. Selamat menguji coba semoga berhasil
Kue Brownies Kukus Atau brownies panggang yang biasa tentu semua sudah familiar. Namun kue brownies kering mungkin ada sebagian orang yang belum tahu.
Kue bronis cokelat istimewa ini cocok dijadikan cemilan teman minum teh, saat santai bersama keluarga atau untuk sajian lebaran juga tak kalah dari aneka kue kering lainnya.
Berikut resep membuat kue kering brownies cokelat istimewa
Bahan – Bahan Membuat Kue Kering Brownies :
- Coklat hitam 250 gram
- Garam ¼ sdt
- Vanilla bubuk 30 gram
- Margarin 150 gram
- Gula halus 150 gram
- Telur 3 butir
- Tepung terigu 300 gram
- Coklat bubuk 50 gram
- Baking powder 1 sdt
- Kenari 150 gram ( sangrai , cincang kasar )
Cara Membuat Kue Kering Brownies :
- Lelehkan coklat hitam. Biarkan sampai dingin.
- Masukkan garam , vanilla bubuk dan margarin ke dalam coklat. Kocok sampai semua bahan rata dan mengembang. Sisihkan.
- Kocok telur dan gula halus sampai setengah mengembang. Masukkan tepung terigu , coklat bubuk dan baking powder sedikit demi sedikit sambil terus diaduk.
- Campurkan adonan coklat hitam ke dalam adonan tepung terigu sampai rata. Tuang adonan ke dalam Loyang. Beri taburan kenari yang sudah dicincang.
- Panggang dalam suhu 150 derajat celcius selama 10 menit atau sampai setengah matang. Angkat.
- Potong – potong brownies sesuai selera lalu panggang kembali sampai matang selama 10 sampai 15 menit. Angkat dan dinginkan. Brownies siap dinikmati.
Itulah Cara Membuat Kue Kering Brownies Istimewa yang enak, lezat, dan menggugah selera. Nah jika anda tertarik dan suka maka silahkan anda untuk mencoba membuatnya dirumah bersama keluarga maupun teman dekat anda. Selamat menguji coba semoga berhasil
Tag :
Aneka Resep Kue